Info Sekolah
Jumat, 07 Nov 2025
  • Tema Mading dapat menampilkan informasi dalam text berjalan
  • Tema Mading dapat menampilkan informasi dalam text berjalan

Pahlawan Kecil

Terbit : Selasa, 5 November 2019 - Kategori : Lain-Lain

Faris Odeh (bahasa Arab: فارس عودة‎, Desember 1985 – 8 November 2000[1]) adalah seorang bocah Palestina yang ditembak mati oleh Pasukan Pertahanan Israel di dekat perlintasan Karni di Jalur Gaza saat melempari batu pada bulan kedua Intifada Al-Aqsa.

Gambar Odeh sedang berdiri sendri di depan tank, dengan batu di tangannya dan lengannya ditarik ke belakang untuk melemparinya, diambil oleh seorang fotojurnalis dari Associated Press pada 29 Oktober 2000.

Artikel ini memiliki

0 Komentar

Tinggalkan Komentar

 

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses