
Tidak semua Ilmu bermanfaat
Pada dasarnya Ilmu adalah dasar utama dalam segala hal, baik dalam urusan duniawi ataupun ukhrawi semua membutuhkan ilmu, dari situ pula perintah menuntut ilmu dianjurkan bahkan diwajibkan seperti halnya Melaksanakan...

Memilih Amalan Produktif
Hidup Itu Terbatas Segala sesuatu di muka bumi ini memiliki ajal, baik yang bernyawa ataupun tidak. Seperti manusia, hewan dan tumbuhan ajalnya adalah kematian. Adapun benda-benda mati di sekitar kita...

SIAPA BILANG MENJADI THE PERFECT MUSLIMAH ITU SULIT ?
Islam adalah agama yang sempurna yang Allah turunkan risalahnya melalui Nabi Muhammad ﷺ untuk diajarkan kepada seluruh umat manusia. Tidak hanya sempurna, Islam juga merupakan agama yang Allah ridhai di sisi-Nya....

Ajarkan Iman Pada Anak Sebelum Al-Qur’an
Oleh : Ust. Mujahid Ammar Pentingnya Mendidik Anak Tiada aset yang paling berharga bagi orang tua selain anak. Anak itu bagaikan ladang yang amat luas bagi orang tua. Jika ladang...

Antara Teknologi dan Rusaknya Zaman
Kecanggihan teknologi tanpa diimbangi ilmu yg cukup justru membuat kemudahan yg ditawarkan menjadi problem baru bahkan sebuah kehancuran.

Maktabah Baitul hikmah
Abad kejayaan Islam telah lama hilang ditelan masa, namun jejek peradabanya masih dapat kita lihat dengan jelas lewat peninggalan peninggalan yang diwariskan secara turun temurun, salah satunya adalah hadirnya...

AIR MADZI TIDAK MEMBATALKAN WUDHU
Shalat adalah tiang agama dan amalan yang pertama kali dihisab. Bila seseorang meremehkan salat tentu dia akan mengabaikan syariat lainnya. Maka, tidak sepantasnya meremehkan hal-hal yang menyebabkan Salat kita tidak...

Jalan Hidup Paling Sempurna
Sosok figur teladan Rasulullah SAW telah mencontohkan kepada umatnya bagaimana cara menjalani hidup dengan benar dan sesuai dengan sifat tabiat manusia, jauh sebelum itu Allah SWT telah memberikan kejelasan...

EMPAT HAL YANG HARUS ADA PADA DIRI MANUSIA
Jamaah Sholat Jum’at rahimakumullah Bersyukur kita kepada allah, atas anugrah dan nikmatnya yang allah berikan kepada kita semua, kita masihdi beri kesempatan oleh allah untuk melaksanakan salah satu...

KARAKTERISTIK PENGAJARAN ROSULULLAH ﷺ
Diantara tujuan Allah ‘azza wa jalla mengutus Nabi Muhammad ﷺ adalah sebagai seorang guru dan pendidik. Beliau membimbing bangsa arab jahiliyah yang mayoritas memiliki karakter keras, kasar, gemar berkelahi dan perangai buruk...

Diponegoro dan Kedunggudel Sukoharjo. Masjid Darussalam yang bersejarah.
Sekilas judulnya mungkin terasa asing, tapi ini sebuah fakta historis perjuangan bangsa Indonesia dimana Pangeran Diponegoro yang di jadikan nama Kodam TNI di Jawa Tengah.Lebih takjub lagi Diponegoro pernah tinggal...

HATI ADALAH TEMPATNYA ILMU
Dalam menuntut ilmu, aspek utama yang harus selalu diperhatikan seseorang adalah menjaga niat. Hal ini dikarenakan niat adalah penentu setiap amal. Amalan-amalan kecil dapat menjadi besar pahalanya disebabkan niat, begitu...

Karena Hidup Adalah Pilihan
Sama Sebab Beda Hasil Alkisah, hidup 2 laki-laki bersaudara yang tinggal bersama seorang ayah. Sang Ayah memiliki tabiat yang sangat buruk. Ia seorang perokok berat, gemar minum minuman keras dan...